Karyawan memperlihatkan kepingan emas yang dijual di Galeri 24, Jakarta, Selasa (15/12/2020). Harga emas produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) atau emas Antam kini turun Rp 1.000 per gram menjadi Rp 951 per gram pada perdagangan, Selasa (15/12). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Harga logam mulia yang dijual PT Pegadaian (Persero) bergerak dua arah pada perdagangan hari ini, Sabtu 22 April 2023 yang bertepatan dengan hari raya Idul Fitri 2023. Penurunan harga emas hari ini terjadi pada emas UBS dan emas Retro. Sedangkan untuk emas Antam belum bergerak.
Pegadaian menjual 4 jenis emas yaitu Antam, Retro, UBS dan Batik. Tapi untuk harga emas hari ini, jenis Batik kosong hari ini. Adapun ukuran emas yang dijual Pegadaian berkisar antara 0,5 gram hingga 1.000 gram.
Mengutip laman resmi Pegadaian, Sabtu (22/4/2023), harga emas hari ini di Pegadaian untuk jenis Antam 1 gram 24 karat dijual Rp 1.096.000. Angka ini tidak berubah dibandingkan sebelumnya.
Sementara itu, harga cetak Retro Emas 24 karat Pegadaian dengan ukuran yang sama dipatok Rp 1.057.000, turun dari harga kemarin Rp 1.064.000.
Kemudian emas Pegadaian jenis UBS emas berukuran 1 gram juga dijual Rp 1.052.000, juga turun dibanding kemarin Rp 1.059.000.
Detil harga emas 24 karat di Pegadaian dapat dipantau langsung oleh masyarakat melalui situs resmi www.pegadaian.co.id.
Bagi yang berminat membeli emas di Pegadaian harus mengetahui bahwa harga logam mulia selalu berubah sesuai pasar.
Berikut harga emas Pegadaian hari ini:
Harga Emas Antam
-
- Harga emas Antam 0,5 gram: Rp 600.000
-
- Harga emas Antam per 1 gram: Rp 1.096.000
-
- Harga emas Antam per 2 gram: Rp 2.128.000
-
- Harga emas Antam 3 gram: Rp 3.167.000
-
- Harga emas Antam ukuran 5 gram: Rp 5.242.000
-
- Harga emas Antam per 10 gram: Rp 10.426.000
-
- Harga emas Antam 25 gram: Rp 25.933.000
-
- Harga emas Antam 50 gram: Rp 51.783.000
-
- Harga emas Antam per 100 gram: Rp 103.486.000
-
- Harga emas Antam 250 gram: Rp 258.438.000
-
- Harga emas Antam 500 gram: Rp 516.656.000
-
- Harga emas Antam per 1000 gram: Rp 1.033.270.000
Harga Emas UBS
-
- Harga emas UBS 0,5 gram hari ini: Rp 562.000
-
- Harga emas UBS 1 gram hari ini: Rp 1.052.000
-
- Harga emas UBS 2 gram hari ini: Rp 2.087.000
-
- Harga emas UBS 5 gram hari ini: Rp 5.157.000
-
- Harga emas UBS 10 gram hari ini: Rp 10.260.000
-
- Harga emas UBS 25 gram hari ini: Rp 25.597.000
-
- Harga emas UBS 50 gram hari ini: Rp 51.089.000
-
- Harga emas UBS 100 gram hari ini: Rp 102.136.000
-
- Harga emas UBS 250 gram hari ini: Rp 255.263.000
-
- Harga emas UBS 500 gram hari ini: Rp 509.925.000
Harga Emas Retro
-
- Harga emas retro 0,5 gram = Rp 565.000
-
- Harga emas retro 1 gram = Rp 1.057.000
-
- Harga emas retro untuk 2 gram = Rp 2.094.000
-
- Harga emas retro 3 gram = Rp 3.109.000
-
- Harga emas retro 5 gram = Rp 5.168.000
-
- Harga emas retro untuk 10 gram = Rp 10.270.000
-
- Harga emas retro 25 gram = Rp 25.528.000
-
- Harga emas retro 50 gram = Rp 50.962.000
-
- Harga emas retro untuk 100 gram = Rp 101.834.000
-
- Harga emas retro 250 gram = Rp 254.277.000
-
- Harga emas retro 500 gram = Rp 508.309.000
-
- Harga emas retro per 1000 gram = Rp 1.016.572.000
Harga Emas Antam Batik
-
- Harga emas Batik Antam hari ini 0,5 gram = kosong
-
- Harga emas Batik Antam hari ini 1 gram = kosong
-
- Harga emas Batik Antam hari ini 8 gram = kosong.